Warung Bebas

Jumat, 15 Juni 2012

TASIKMALAYA atau Kota Tasikmalaya


TASIKMALAYA atau Kota Tasikmalaya adalah sebuah kota yang berada di Jawa Barat bagian selatan yang diberi julukan kota santri dan mempunyai 8 kecamatan dan luas daerah kurang lebih 171,56 km2.

Kota Tasikmalaya memiliki beberapa POTENSI kesenian dan kebudayaan diantaranya :
  1. Degung
  2. Pencak Silat dan kendang
  3. Angklung Badud
  4. Calung
  5. Reog
  6. Kuda Lumping
  7. Teater
  8. Bangkolung
  9. Pedalangan/Wayang Golek
  10. Tembang Sunda Cianjuran
  11. Qasidah Rebana dan Modern
  12. Nasid
  13. Dan lain-lainnya

Kota Tasikmalaya memiliki beberapa Pasar Traditional sebagai penunjang roda ekonomi  diantaranya :

  1. Pasar Indihiang
  2. Pasar  Gegernoong
  3. Pasar Pancsila
  4. Pasar Cibeureum
  5. Pasar Padayungan
  6. Pasar Cikurubuk


    Lihat Peta Lebih Besar

    0 komentar em “TASIKMALAYA atau Kota Tasikmalaya”

    Posting Komentar

     

    Apick_Aw0x'z Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger